![]() |
Dalam kesempatannya, Bhabinkamtibmas berharap kepada peserta
rapat agar ikut berperan aktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat
di Desa dan memelihara sitkamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah kecamatan
Taliabu Utara.
“Saya menghimbau kepada para peserta rapat agar dapat
bersinegi dengan Polri dalam menjaga keamanan lingungan di Desa, silahkan
laporkan kepada kami jika terdapat suatu hal yang mengganggu kamtibmas”
imbuhnya. Selasa 09/05/2023